Oleh: Agus H. TjakrawidjajaIkan nilem (Osteochilus vittatus; Family: Cyprinidae) & Struktur mulut Jenis ikan nilem (Osteochilus vittatus sinonim Osteochilus haseltii : family Cyprinidae) adalah ikan asli Indonesia (Native Species), ikan ini sangat agresif mengisap-ngisap dengan mulutnya yang tidak bergigi. Bibir mulut ikan Osteochilus hasseltii atau Osteochilus vittatus ini adalah berupa lipatan-lipatan kulit berbentuk jonjot-jonjot berumbey terdiri dari otot-otot halus (Roberts, T.R. 1989: dalam buku “The freshwater fishes of western Borneo” halaman: 48-49). Deskripsi ikan Osteochilus vittatus sbb: . Jenis ikan ini bukan pemakan daging (Carnivora) akan tetapi pemakan tumbuhan atau dedaunan (Herbivora). Prilakunya mempunyai kebiasaan menyentuh-nyentuh benda dilngkungannya dengan isapan mulutnya secara terus-menerus (bahasa ...
Oleh: Agus H. Tjakrawidjaja Peneliti Puslit Biologi - LIPI Seiring dengan merebaknya usaha Terapi Ikan di Indonesia, menyusul akhir-akhir ini pula mulai bermunculan opini miring tentang Terapi Ikan. Beberapa opini mengatakan tentang bahayanya dan harus berhati-hati katanya untuk Terapi Ikan karena disinyalir dapat menularkan penyakit tertentu. Sebenarnya pendapat tersebut kalau disimak secara seksama sumber opininya sendiri baru jelas jelas hanya bersifat coba-coba menduga, sayangnya pendugaannya betul-betul menduga tanpa ada analisa ilmiah yang mendasar (hipotesa ilmiah pun bukan, apalagi hasil penelitian) untuk untuk itu anggap saja semacam "worning" (walaupun belum ada kasus riil tentang kejadian yang dianggap berbahaya tersebut & belum adanya hasil penelitian ...
* Kaki dan kepalaku rasanya jadi enteng setelah terapi ikan. * Badanku jadi enak dan segar, lain kali terapi lagi ah. * Penyakit kulitku jadi hilang setelah 3 kali terapi ikan disini. * Kulit pecah-pecah (rorombeheun) hilang setelah beberapa kali terapi ikan * Kulit kusam dikakiku setelah terapi ikan jadi hilang, bahkan kulit kakiku jadi halus. * Semula kakiku lemas, sekarang setelah terapi tidak lagi tuh. * He ...he.. rasa sumpek dipikiran jadi lumayan enak nih, habis disini bisa lepas sih, bisa teriak dan tertawa terbahak-bahak. * Kalau ada orang cenberut saja tidak dapat tertawa, bawa saja ke tempat terapi ikan disini yah ?, dijamin bisa tertawa. * ...
[caption id="attachment_357" align="alignright" width="300" caption="Pengunjung & pengguna membludak memanfaatkan jasa Terapi Ikan di TWM"][/caption] Oleh: Agus H. Tjakrawidjaja Heboh !! kenapa bisa heboh ?. Itu pengunjung dan pengguna Terapi Ikan Kesehatan di tempat ini begitu membludak berdatangan dari berbagai plosok kota datang ke tempat ini untuk sekedar berterapi ikan di kolam Ceria, betapa tidak, setiap harinya saat ini sudah mencapai rata-rata ribuan orang datang untuk berterapi ikan, yang lebih heran lagi banyak orang datang ke wahana ini berulang kali (AHT). Related posts:SEHAT: “Model Terapi Ikan Nilem (Osteochilus hasseltii) di Taman Wisata Matahari (TWM)” SEHAT: “Terapi Isapan Ikan Nilem dI Taman Wisata Matahari (TWM)” GEMBIRA & ...
TANPA TERLUKA !: TERAPI IKAN DI KOLAM CERIA DENGAN ISAPAN MULUT IKAN (BUKAN GIGITAN IKAN, KARENA MULUT IKANNYA TIDAK BERGIGI) Oleh: Agus H. Tjakrawidjaja [caption id="attachment_349" align="alignright" width="300" caption="Berjamaah Terapi Ikan Kesehatan dengan isapan-isapan mulut ikan (bukan dengan gigitan ikan, karena jenis ikannya tidak bergigi)"][/caption] Akhir-akhir ini banyak bermunculan tempat-tempat rekreasi untuk sekedar hiburan, melepaskan lelah dan menghilangkan suntuk dan rasa bosan dari rutinitas kerja, sekaligus menghibur putra-putrinya, terutama dimasa liburan. Sementara berbagai pemelihara kesehatan dan pengobatan selalu terus dicari dan dicari. Apakah kedua fenomena ini dapat dipadukan bersama secara sinergis. Jawabannya teryata bisa. Perpaduan rekreasi sambil memelihara kesehatan di alam yang indah ...
Oleh: Agus H. Tjakrawidjaja Peneliti Ikan di Pusat Penelitian Biologi – LIPI Tulisan dalam rangka menyambut Hari Biodiversitas di tahun 2010 Pememeliharaan kesehatan dan pengobatan saat ini banyak dilakukan orang berupa upaya-upaya alternatif, bahkan sudah merupakan kebutuhan yang terus menerus dicari. Fenomena ini sangatlah wajar karena factor kesehatan dan pengobatan merupakan kebutuhan dasar yang tidak dapat ditunda-tunda dan tidak bisa disepelekan sedikitpun. Related posts:SEHAT: “Ikan Terapi Terbaik dan Aman tanpa efek samping” (tidak melukai dan tidak menimbulkan penyakit)
[caption id="attachment_627" align="alignright" width="180" caption="Rendam badan dengan posisi terlentang"][/caption] [caption id="attachment_625" align="alignright" width="300" caption="Posisi nyebur, kaki, badan & tangan diterapi"][/caption] Related posts:SEHAT: “Terapi Isapan Ikan Nilem dI Taman Wisata Matahari (TWM)” SEHAT: “Model Terapi Ikan Nilem (Osteochilus hasseltii) di Taman Wisata Matahari (TWM)” GEMBIRA & SEHAT: “Terapi Ikan di Kolam Ceria”
Oleh: Agus H. Tjakrawidjaja Jenis ikan nilem (Oseochilus vittatus) sangat istimewa untuk Terapi, terbukti dari pendapat para pengguna terapi yang selalu mengatakan ”jenis ini lebih mantap isapan mulutnya” dibanding dengan jenis lain yang pernah mereka coba pada terapi sebelumnya. Istimewa karena jenis ikan ini punya banyak kelebihan dibanding ikan terapi lainnya yang banyak dipakai di mal-mal, spa dan hotel-hotel, kelebihan tersebut diantaranya: ikan berukuran sedang, mulunya tidak bergigi, melainkan dengan bibir yang berupa lipatan-lipatan kulit berumbai-rumbai, dengan jonjot-jonjot ototnya elastis, anatomi mulut ikan demikian sangat berguna untuk mengisap-ngisap bagian tubuh kita yang terendam air, karena sentuhan mulutnya yang mungil dan halus dengan ...
Oleh: Agus H. Tjakrawidjaja Anda ingin lihat orang - orang bergembira ria, coba saja pergi ke kolam terapi ikan. Kolam tersebut pantas dibilang kolam ceria, kolam tertawa, kolam bergembira-ria, atau apa sajalah istilah lain yang artinya membuat orang menjadi senang. Anda tahu kenapa suasana kolam menjadi demikian meriah dan membuat orang bergembira di kolam tersebut ? (AHT). No related posts.
Inginkah Anda merasakan sensasi geli namun asyik pada kaki Anda? Jika ya maka Anda harus datang ke kolam terapi ikan taman wisata matahari. Karena disini ketika kaki Anda dicelupkan ke dalam kolam ratusan ikan tanpa dikomandani akan mengerubungi kaki Anda sambil menggigitinya. Awalnya mungkin Anda akan menjerit karena terasa sedikit miris (bahasa sundanya peureus), karena sentuhan mulut ikan tepat mengenai simpul-simpul syaraf, sehingga ada nuasa sengatan stroom kecil-kecil, tapi setelah itu muncul rasa geli dan selanjutnya asyik (AHT)>. Related posts:SEHAT: “Model Terapi Ikan Nilem (Osteochilus hasseltii) di Taman Wisata Matahari (TWM)” SEHAT: “Terapi Isapan Ikan Nilem dI Taman Wisata Matahari ...
Terapi isapan-isapan mulut ikan nilem manfaatnya adalah untuk melancarkan darah di sekitar saluran syaraf di kaki. Selain itu, ikan tersebut juga dapat untuk melepaskan kulit mati di sekitar telapak dan jari-jari kaki. Bagi mereka yang punya bekas luka di telapak kaki sangat baik, karena kulit mati yang warnanya agak menghitam itu akan lepas dihisap-hisap mulut ikan (tersedia di wahana Terapi Ikan Kesehatan di Taman Wisata Matahari di kawasan Puncak dan Supermall Sukabumi).
Popularity: 14% [?]
Begitu kaki dicelupkan maka ikan-ikan langsung berdatangan ngisap-ngisap kaki kita (ingat ikan di wahana ini bukan menggigit tapi mengisap isap kita dengan mulut ikan yang tanpa gigi).
Terapi ikan di Taman Wisata Matahari, kawasan Puncak, Kabupaten Bogor dan di Supermall Sukabumi, sensasinya terapi ikan dengan efek micro massage ditambah dengan air yang terus menerus berganti selama 24 jam dan di sterilisasi secara sempurna, serta udara pegunungan yang sejuk di TWM membuat hari liburan anda semakin menyenangkan, bermanfaat dan berkesan. Pantas untuk anda, tidak berbahaya karena ikan disini bukan menggigit akan tetapi hanya mengisap-ngisap kita dengan mulur ikan yang tidak bergigi.
Popularity: 15% [?]